Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2021

Dark Nuns (2025): Song Hye-Kyo abis cerai jadi suster gokil pembasmi iblis! - OMZENGA

 Hi Omzenga Movie Freaks! Lama banget ya gak nongol lagi! Akhirnya semangat review nya kembali lagi nih guys, tapi semangat nontonnya tetap konsisten kok! Baca juga:  Furiosa: A Mad Max Saga (2024): Anak perempuan kecil tangguh yang didewasakan oleh keadaan! - OMZENGA Nah, yang membuat gue semangat review film lagi setelah nonton trailer film dari "Dark Nuns" yang dibintangi salah satu aktris Korea favorit gue yaitu Song Hye-kyo! Asli, cuplikan trailer Dark Nuns ini sukses banget bikin gue merinding! Mulai dari scene awal, gue langsung ngerasa ini bukan film horor biasa sama seperti pas gue nonton trailer film Sebelum Iblis Menjemput yang atmosfirnya mencekam banget! Pas liat tatapan mata Song Hye-kyo yang tajam bikin gue merinding apalagi skill aktingnya Song Hye-kyo gak perlu diragukan lagi!  Source: Youtube Yang gue suka banget sama trailer ini adalah caranya memperlihatkan sisi misterius Song Hye-kyo karena biasanya doi identik dengan image yang lembut dan anggun, tap...

The Vigil (2021): Dibayar untuk jadi SHOMER alias JAGA MAYAT! Ada yang BERANI? - OMZENGA

Hello Movie Freaks! Apa kabar semuanya? Semoga semuanya dalam keadaan sehat dan bahagia! HAri ini, Rex kembali akan mengulas film horor yang cukup menarik perhatian saya. Yang dengan suka film berbau mistis dan horor, langsung merapat! Baca juga:  Saint Maud (2020): Poster SIMPLE tapi SEREM! Ada angka terlarang? NO CLICKBAIT! - OMZENGA Film ini berjudul The Vigil (2021), ditulis dan disutradari oleh Keith Thomas yang memulai debut film horornya! The Vigil awalnya akan dirilis ditahun 2019/2020 namun karena situasi pandemi, akhirnya berhasil dirilis lewat streaming dan juga di bioskop dengan jumlah penonton yang dibatasi. SINOPSIS: The Vigil bercerita tentang seorang pria muda pemalu bernama Yakov Ronen diperankan Dave Davis, yang mengambil tawaran sebagai Shomer di Brooklyn. Shomer merupakan seorang penjaga yang dibayar untuk duduk dan menjaga mayat semalaman jika mayat tersebut tidak memiliki keluarga, kerabat, teman ataupun orang yang dicintai. Yakov rela meninggalkan komunitas ...